Pantau Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Desa Binaan dalam rangka Coolingsitem Pilkada serentak 2024

    Pantau Situasi Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Lakukan Sambang Desa Binaan dalam rangka Coolingsitem Pilkada serentak 2024

    CIREBON - Bhabinkamtibmas merupakan ujung tombak kepolisian yang bersentuhan langsung dengan masyarakat guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, serta untuk mengetahui kegiatan warga dan situasi wilayah setiap hari sehingga sekecil apapun yang terjadi di masyarakat segera diketahui.

    Seperti halnya Bhabinkamtibmas Desa Blender Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Bripka Yogi apriyadi menyambangi warga binaannya di Desa Blender Kec. Karangwareng Kab. Cirebon, Pada Sabtu (09/11/2024).

    Melalui kegiatan sambang tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan pesan – pesan kamtibmas agar dapat menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di lingkungan masing masing sehingga tetap kondusif serta didalam mengerjakan sesuatu agar senantiasa memperhatikan faktor keselamatan.

    Bhabinkamtibmas Bripka Yogi apriyadi juga berpesan apabila terjadi permasalahan tindak pidana di desa atau melihat orang yang mencurigakan agar segera melaporkan kepada Pihak Kepolisian atau langsung menghubungi Bhabinkamtibmas sehingga bisa ditindak lanjuti.

    Di tempat terpisah Kapolsek Karangsembung Akp Agus hermawan., SH mengatakan bahwa kegiatan sambang Desa ini rutin dilaksanakan oleh para Bhabinkamtibmas di wilayah desa binaannya setiap hari guna sebagai upaya mendekatkan diri kepada masyarakat juga memberikan pesan-pesan kamtibmas diantaranya menghimbau kepada masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan guna mencegah terjadinya tindak kriminalitas.
    “Dengan terjalinnya kemitraan yang baik antara Polri dan masyarakat dapat tercipta kamtibmas yang aman dan kondusif” Ucap Kapolsek Karangsembung.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Kemacetan Polsek Karangsembung Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Rasa Aman, Polsek gebang Polresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jelang Ibadah Malam Natal, Menko Polkam-Kapolri Tinjau Gereja GKI Samanhudi dan Gereja Immanuel
    Misa Malam Natal Menkopolkam-Kapolri Sambangi Gereja Katedral Jakarta
    Kapolda Jatim Bersama Jajaran Forkopimda Kunjungi Sejumlah Gereja Pastikan Natal Aman dan Kondusif
    Tim Jibom Gegana Polda Jatim Lakukan Sterilisasi di Sejumlah Gereja Jelang Ibadah Natal
    Operasi Lilin Semeru 2024 Ditpolairud Polda Jatim Siagakan Personel Terlatih Amankan Jalur Laut
    Kasat Binmas Polresta Cirebon Hadiri Pembukaan Kejuaraan Pencak Silat Cirebon Katon Tahun 2024
    Kapolresta Cirebon Panen Hasil Tanaman Pekarangan Pangan Bergizi
    Polresta Cirebon Libatkan 1.443 Personil Gabungan Selama Operasi Lilin Lodaya 2024
    Anggota Polsek Karangsembung Melaksanakan Upacara Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-79
    Operasi Lilin Lodaya 2024 Dimulai, Polresta Cirebon Musnahkan Ribuan Miras Berbagai Merek
    Kasat Binmas Polresta Cirebon Hadiri Pembukaan Kejuaraan Pencak Silat Cirebon Katon Tahun 2024
    Untuk menjaga situasi kamtibmas dini hari jajaran Polsek Kaliwedi laksanakan Patroli malam jelang Subuh.
    Polresta Cirebon Libatkan 1.443 Personil Gabungan Selama Operasi Lilin Lodaya 2024
    Kapolsek Beber AKP Uton Suhartono SH, MH Pimpin Patroli Tiga Pilar Dalam Ops Mantap Praja Lodaya 2024
    Wakapolresta Cirebon AKBP  Imara Utama. SIK, MH Tinjau Langsung Pilkada 2024 Di TPS 07 Desa Kondangsari
    Kapolsek Ciwaringin dan anggota, menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.
    Kanit Binmas bersama Ps Ka SPK  Sambangi Poskamling Desa Ciuyah kec. Waled kab. Cirebon
    Gatur PH. Pagi di laksanakan dj depan SDN3 Tegalsari, Pengaturan Lalu-lintas pagi untuk memberikan pelayanan kepada anak2 sekolah dan masyarakat serta cegah Tawuran Pelajar.
    Kegiatan Silaturahmi Kamtibmas Kapolresta Cirebon bersama Ketua Pengadilan Agama dan Kepala Kantor Imigrasi Cirebon dalam rangka mencegah terjadinya tindak pidana perdagangan Orang di Kantor Kecamatan Gebang
    Dalam rangka mencegah perusakan APK Pilkada, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli.

    Ikuti Kami