Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.

    Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.

    KAB. CIREBON - Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon Bripka Adi Supriadi selaku Bhabinkamtibmas Kelurahan Pejambon kontrol Satkamling binaan yang terletak di Wilayah kelurahan Pejambon Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon bersama Aipda Lungguh Unggara, Rabu pagi jam 00.30 Wib. (21/08/2024).

    Dalam kegiatan tersebut Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon Bripka Adi Supriadi kontrol/cek kesiap siagaan awak satkamling di wilayah kelurahan Pejambon dalam menjalankan tugas dimalam hari menjelang pagi

    Selain itu Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon Bripka Adi Supriadi sekalu Bhabinkamtibmas kelurahan Pejambon menyampaikan pesan kepada awak satkamling agar selalu waspada dan berhati-hati saat menjalankan tugas dimalam hari dan mengutamakan keselamatan, serta menyampaikan pesan kamtibmas untuk terus aktifkan Poskamling dan bersama-sama menjaga lingkungan nya dari gangguan kamtibmas serta menampung keluhan dan informasi seputaran kamtibmas lingkungan setempat terutama di malam hari untuk bersama-sama antisipasi cegah C.3 dan kejahatan lainnya hingga pagi menjelang Subuh.

    Kapolresta Cirebon KOMBES POL SUMARNI, S.I.K. SH. MH. melalui Kapolsek Sumber AKP YULIANA, S.A.B., M.Si. mengatakan anggota Polri wajib hadir di tengah-tengah masyarakat dalam setiap momen kegiatan untuk memberikan rasa aman, dan mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan kepercayaan kepada masyarakat.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Sambangi warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong,...

    Artikel Berikutnya

    Jalin silahtirahmi Bhabinkamtibmas Desa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Guna terciptanya kondusifitas  Jelang Pilkada serentak 2024.laksanakan dialogis dengan warga  untuk tetap Menjaga Kesatuan dan Persatuan ditengah Perbedaan Pilihan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanas, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Di Desa Binaannya
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Guna terciptanya kondusifitas  Jelang Pilkada serentak 2024.laksanakan dialogis dengan warga  untuk tetap Menjaga Kesatuan dan Persatuan ditengah Perbedaan Pilihan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Patroli Dialogis Polsek Plered Antisipasi Geng Motor dan Kejahatan Jalanan di Desa Cangkring
    Giat Sinergitas TNI - POLRI Antisipasi keributajn Babhin Kamtibmas dan Babinsa Hadir dalam Giat Monitoring/Pengamanan Organ tunggal
    Sambangi warga Yang Sedang Kumpul/Nongkrong, Patroli Polsek Sumber, Ajak Warga Jaga Kamtibmas Yang Kondusif
    Anggota Polsek Susukan lebak Monitoring Kegiatan Hiburan, Warga Desa Karangmangu Beri Himbauan Kamtibmas.
    Kapolsek Sumber AKP YULIANA,S.A.B.,M.Si Pimpinan Apel Pagi Di Lapangan Polsek Sumber
    Kapolsek Ciwaringin dan anggota, menghadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.
    Kanit Binmas bersama Ps Ka SPK  Sambangi Poskamling Desa Ciuyah kec. Waled kab. Cirebon
    Gatur PH. Pagi di laksanakan dj depan SDN3 Tegalsari, Pengaturan Lalu-lintas pagi untuk memberikan pelayanan kepada anak2 sekolah dan masyarakat serta cegah Tawuran Pelajar.
    Dalam rangka mencegah perusakan APK Pilkada, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli.
    Kegiatan Silaturahmi Kamtibmas Kapolresta Cirebon bersama Ketua Pengadilan Agama dan Kepala Kantor Imigrasi Cirebon dalam rangka mencegah terjadinya tindak pidana perdagangan Orang di Kantor Kecamatan Gebang

    Ikuti Kami